Melihat STY masih peduli dengan sepak bola Indonesia terutama para pemain yang sudah dibimbingnya selama ini, netizen mengaku terharu. Apalagi dia masih memikirkan pemain lokal Indonesia.
"Di saat udah di sakiti, dia masih berharap dan mendoakan yang terbaik untuk tim Garuda," komentar netizen.
"Jaga pemain lokal kami dan pergi ke piala dunia" sakit banget bacanya," komentar netizen lain.
"Dia masih memikirkan pemain lokal walaupun sudah dipecat," komentar netizen.
"Kayaknya dia tau kalau lokal bakal musnah," celetuk netizen lain.