Oleh sebab itu, Teh Novi kesal dirinya justru dituduh sebagai salah satu orang yang menyebarkan rekaman tersebut.
"Bahkan pada saat tahu pertama, saya minta orang terdekat saya untuk mendengarkan isinya apa! Sekarang saya dituduh lagi?" katanya.
Sebelumnya, isi rekaman suara Denny Sumargo dan Pablo Bernua yang viral itu membicarakan soal Teh Novi.
Mereka membahas soal Pratiwi Noviyanthi yang diduga sebagai ani-ani, biasa hedon hingga mereka mencurigai penghasilan perempuan tersebut.