Yolo Ine dan Teh Novi Ungkap Detik-detik Alvin Lim Meninggal

Minggu, 05 Januari 2025 | 21:50 WIB
Yolo Ine dan Teh Novi Ungkap Detik-detik Alvin Lim Meninggal
Pratiwi Noviyanthi [Instagram/pratiwi_noviyanthi]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Terkait hal ini, Yolo Ine dan Pratiwi Noviyanthi tak mengetahui secara detail.

"Kalau masalah detail, tanya ke keluarga. Kita cuma tau kronologi meninggalnya," ucap Yolo Ine.

Hingga berita ini ditulis, pihak keluarga belum bicara mengenai Wafatnya Alvin Lim.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI