Ini bukan kali pertamanya Raditya Dika dan Yono Bakrie membuat kejutan di dunia podcast. Sebelumnya, keduanya juga pernah membuat rekor podcast terpendek di dunia dengan durasi hanya 35 detik.
Konsistensi mereka dalam menghadirkan konten-konten yang unik dan nyeleneh membuat keduanya semakin dicintai oleh para penggemar.
Kontributor : Chusnul Chotimah