Gagal Pilkada, Vicky Prasetyo Bakal Terus Jadi Politisi

Sabtu, 04 Januari 2025 | 11:30 WIB
Gagal Pilkada, Vicky Prasetyo Bakal Terus Jadi Politisi
Vicky Prasetyo. (Instagram/vickyprasetyo777)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dirinya bahkan pernah mengajukan diri sebagai bacaleg DPR RI untuk Dapil Jabar 6. Sayang dia gagal menjadi seorang anggota dewan.

Setelah gagal jadi anggota dewan, Vicky mencoba peruntungan sebagai calon Bupati Pemalang dalam Pilkada 2024. Sayang dia kembali kalah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI