Ahmad Dhani Rugi Miliaran Buntut Konser Diundur, Intip Tarif Manggung Dewa 19

Jum'at, 03 Januari 2025 | 22:00 WIB
Ahmad Dhani Rugi Miliaran Buntut Konser Diundur, Intip Tarif Manggung Dewa 19
Ahmad Dhani ditemui di Senayan, Jakarta Pusat pada Senin (30/12/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tarif manggung Dewa 19, tanpa penyanyi? Tanpa penyanyi itu 250 juta," ujar Ahmad Dhani.

Dengan tambahan penyanyi, lanjut Ahmad Dhani, tarif manggung Dewa 19 mencapai Rp325 juta hingga Rp400 juta.

"Penyanyinya 150 (juta). Itu penyanyinya Ari Lasso atau Once, kalau sama Virzha lebih murah," ucap Ahmad Dhani. 

Anggota Komisi X DPR RI Ahmad Dhani menyampaikan keterangan kepada awak media di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (18/11/2024). (ANTARA/ Putri Hanifa)
Anggota Komisi X DPR RI Ahmad Dhani menyampaikan keterangan kepada awak media di Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen Senayan, Jakarta, Senin (18/11/2024). (ANTARA/ Putri Hanifa)

Sementara itu, musisi internasional yang akan tampil di konser musik Dewa 19 All Stars 2.0 juga diketahui mematok tarif manggung yang fantastis.

Merujuk laman Celebrity Talent Internasional, grup band Mr. Big mematok tarif manggung domestik sebesar 25 ribu hingga 40 ribu Dolar AS atau sekitar Rp405 juta hingga Rp648 juta.

Kendati demikian, taksiran tarif manggung grup band Extreme maupun Bad English masih belum dapat diketahui.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI