Sindir Hakim Eko Aryanto, Prabowo Minta Vonis Suami Sandra Dewi Jadi 50 Tahun

Selasa, 31 Desember 2024 | 12:10 WIB
Sindir Hakim Eko Aryanto, Prabowo Minta Vonis Suami Sandra Dewi Jadi 50 Tahun
Prabowo Subianto dan Harvey Moeis (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Puas dengan balasan tersebut, Prabowo berpesan, "Vonisnya ya 50 tahun gitu kira-kira."

Pernyataan Prabowo ini memantik komentar netizen. Mereka penasaran apakah harapan sang preside ini bisa jadi kenyataan atau tidak. 

"Kita lihat seberapa berpengaruhnya ucapan presiden," kata seorang warganet.

"Tolong menteri dan Jaksa Agung udah di-notice Pak Prabowo itu. Ayo jangan diem aja. Naik banding," imbuh warganet yang lain.

"UU sita aset disahkan pak, bilang sama DPR dan MPR-nya," pinta wagranet lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI