![Raffi Ahmad hadir di pembukaan restoran mie ayam Nikita Mirzani di kawasan Cempaka Putih, Jakarta Pusat, Senin (9/12/2024). [Suara.com/Tiara Rosana]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/12/09/67036-raffi-ahmad.jpg)
Melalui respons tersebut, Pandji tampak membayangkan bahwa pengaruh Raffi Ahmad bisa dijadikan sebai senjata yang baik. Namun sayang sekali, Raffi tetap berada di pihak nomor 2 saat itu.
"Bayangkan kekuatan yang sama, kali ini digunakan untuk mengkritisi balik," tulis Pandji.
"Perjuangan kita butuh sebanyak-banyaknya bantuan," kata Pandji Pragiwaksono.
Tak sekadar memihak, Raffi sudah kecipratan jabatan sebagai Utusan Khusus Presiden.