Paula Verhoeven Disentil usai Bikin Konten Rayakan Ultah Anak: Makin Lama Makin Drama

Sabtu, 28 Desember 2024 | 19:20 WIB
Paula Verhoeven Disentil usai Bikin Konten Rayakan Ultah Anak: Makin Lama Makin Drama
Baim Wong, Paula Verhoeven bersama dua putra mereka Kiano dan Kenzo Wong. [Instagram/@baimwong]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kok sama, seakan giring opini," komentar warganet lain curiga.

Ada pula yang menilai bahwa tidak hanya Paula yang mencoba untuk mencari validasi, namun juga Baim Wong.

"Sama aja sih, kedua duanya haus validasi, sama-sama pengen diakui dan ngasih tau ke netizen ini gue nge-post gini-gini, mereka berdua ini menganggap netizen sebagai penilai mereka," timpal warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI