Diitelusuri Suara.com pada Sabtu (28/12/2024), Donato Bramante tak kalah terkenal dari Michelangelo. Donato adalah arsitek Italia yang menjadi pilar penting dalam memperkenalkan gaya Renaissans.
Selain iut, Donato menjadi tokoh penting di balik indah dan megahnya Basilika Santo Petrus di Vatikan. Donato menjadi arsitek dari Basilika Santo Petrus bersama Michelangelo.
Donato juga sempat merancang bagian fasad barat Istana Vatikan. Sebelum rancangan tersebut diambil alih oleh Raphael atau Raphael Sanzio.