"I love you both always, Kiano dan Kenzo kesayangan mama," lanjut Paula Verhoeven.
Sementara itu, sidang cerai Paula Verhoeven dan Baim Wong kembali digelar pada 18 Desember 2024 lalu di Pengadilan Agama Jakarta Selatan. Waktu itu, Baim Wong menghadirkan dua saksi fakta dan satu ahli.
Agenda sidang selanjutnya masih akan mendengarkan keterangan saksi dari pihak Baim Wong. Sidang lanjutannya akan digelar pada 8 Januari 2025 mendatang.
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar