Sementara Idgitaf dipilih sebagai representasi musisi dari kalangan Gen Z. “Dia juga banyak fansnya. Jadi, kami ajak,” papar Kaka.
Masih ada juga bintang tamu kejutan di pesta perayaan ulang tahun ke-41 Slank nanti. Namun, identitasnya masih dirahasiakan.
“Yang pasti, seperti yang tadi gue bilang, ini adalah konser semua umur dan keluarga,” ucap Kaka.