Yolo Ine Remehkan PPN 12 Persen, Arie Kriting Beri Komentar Menohok: Lumayan Buat Ribut

Rabu, 25 Desember 2024 | 06:40 WIB
Yolo Ine Remehkan PPN 12 Persen, Arie Kriting Beri Komentar Menohok: Lumayan Buat Ribut
Naka Anak Arie Kriting dan Indah Permatasari (Instagram/@indahpermatas)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Yolo Ine sebut Jessica Fecilia fomo (Instagram)
Yolo Ine sebut Jessica Fecilia fomo (Instagram)

"PPN naik satu persen aja langsung digoreng. Jadi kan masyarakat nih, tahunya nih naiknya 12 persen, jadi kesannya di kepala, uh, gila. Padahal enggak, guys," ucap Yolo Ine.

Menurut Yolo Ine, kenaikan PPN menjadi 12 persen justru akan membawa banyak keabaikan alih-alih keburukan layaknya kekhawatiran publik.

"Kalau gua pribadi, sangat mendukung kenaikan PPN satu persen ini. Bukan sok tajir, bukan sok kaya, tapi gue pengin pembangunan yang sudah pesat di zamannya Pak Jokowi itu terus berlangsung," imbuh Yolo Ine.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI