Usaha Bangkit Dari Depresi Usai Kepergian Marissa Haque, Ikang Fawzi Rencanakan Umrah

Kamis, 19 Desember 2024 | 08:50 WIB
Usaha Bangkit Dari Depresi Usai Kepergian Marissa Haque, Ikang Fawzi Rencanakan Umrah
Marissa Haque dan Ikang Fawzi [Instagram/marissahaque]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Iya (kehilangan nafsu makan) sih, mungkin. Mungkin sih makannya biasa, cuma kegerus sama pikiran aja," tambah Ikang Fawzi.

Ikang Fawzi di pemakaman Marissa Haque di TPU Tanah Kusir, Jakarta, Rabu (2/10/2024). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Ikang Fawzi di pemakaman Marissa Haque di TPU Tanah Kusir, Jakarta, Rabu (2/10/2024). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]

Sebagai informasi, Marissa Haque meninggal dunia pada 2 Oktober 2024 lalu. Marissa meninggal secara mendadak usai membaca Al Quran.

Kepergian mendadak Marissa Haque meninggalkan duka mendalam bagi keluarganya, terutama sang suami, Ikang Fawzi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI