9 Potret Vila Arsy di Bali, Hadiah Ulang Tahun ke-10 dari Anang Hermansyah dan Ashanty

Sumarni Suara.Com
Selasa, 17 Desember 2024 | 11:00 WIB
9 Potret Vila Arsy di Bali, Hadiah Ulang Tahun ke-10 dari Anang Hermansyah dan Ashanty
Potret Arsy Hermansyah (Instagram/queenarsy)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kabar bahagia datang dari Arsy Hermansyah. Putri Anang Hermansyah dan Ashanty ini baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke-10 pada 14 Desember kemarin.

Ulang tahun ini menjadi lebih berkesan karena Arsy mendapat hadiah istimewa dari kedua orang tanya.

Tak tanggung tanggung, di hari ulang tahunnya, Arsy mendapatkan sebuah vila dari Anang dan Ashanty. Lebih dari itu, lokasi vila barunya itu ternyata ada di Bali loh.

Lalu seperti apa potret vila Arsy di Bali yang merupakan hadiah ulang tahunnya? Intip potret-potret berikut.

1. Kejutan Spesial

Potret Vila Arsy di Bali.
Potret Vila Arsy di Bali.

Arsy Hermansyah mendapat kejutan ulang tahun yang sangat istimewa dari kedua orang tuanya. Rupanya kejutan untuk ulang tahunnya yang ke-10 ini, Anang dan Ashanty telah membelikan sebuah vila di bali.

2. Fasad Vila Arsy

Potret Vila Arsy di Bali.
Potret Vila Arsy di Bali.

Beginilah penampakan vila milik Arsy yang didapatnya sebagai hadiah ultah. Bangunan vila itu ada di kawasan perumahan yang masih dibangun. Dilihat dari gaya bangunannya, vila milik Arsy mengusung konsep industrial.

3. Tak Sangka Miliki Rumah Sendiri

Baca Juga: Bertemu Ashanty di Kajian, Momen Rayyanza Nanyain Soal Ameena Bikin Gemas

Potret Vila Arsy di Bali.
Potret Vila Arsy di Bali.

Arsy terlihat begitu bahagia karena bisa memiliki rumahnya sendiri di usianya yang masih anak-anak. Arsy pun terlihat gembira ketika berfoto di depan vila yang kini resmi menjadi miliknya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI