Fuji Beri Perhatian Khusus ke Ibunya yang Lagi Sakit, Hadiah Buket Bunga Jadi Sorotan

Senin, 16 Desember 2024 | 16:41 WIB
Fuji Beri Perhatian Khusus ke Ibunya yang Lagi Sakit, Hadiah Buket Bunga Jadi Sorotan
Fuji dan Dewi Zuhriati atau Oma Gala di Ultah Gala Sky (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Dewi Zuhriati alias Mama Fuji di acara lamaran sang anak. (Instagram/fuji_an)
Dewi Zuhriati alias Mama Fuji di acara lamaran sang anak. (Instagram/fuji_an)

Video itu pun diunggah di salah satu akun gosip. Mereka pun memberi beragam komentar mengenai hal tersebut.

"Tandanya bunga segar," tulis warganet.

"Maaf nih, ketawa Uti mirip Vanessa," sambung warganet lainnya.

"Kalau aku sudah langsung sawan. Secara aku fobia sama ulat sekalipun ulat pete," jelas warganet.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI