Ramai Kasus Penganiayaan Dokter Koas yang Libatkan Lady Aurellia, Kok Boiyen Dibawa-bawa?

Sabtu, 14 Desember 2024 | 08:30 WIB
Ramai Kasus Penganiayaan Dokter Koas yang Libatkan Lady Aurellia, Kok Boiyen Dibawa-bawa?
Kolase foto Lady Aurellia Pramesti dan Boiyen Pesek (Instagram/@boiyenpese & Twitter/@satria_gigih)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Yes. Boiyen cewek hebat dan nggak pernah minta pengakuan. Dia independen woman," ujar yang lain. 

Penganiayaan dokter koas dipicu dari keluhan Lady Aurellia Pramesti kepada sang ibunda, Sri Meiliani, soal jadwal jaga di rumah sakit. 

Penganiayaan terhadap dokter koas di Palembang - Lady Aurellia Pramesti bersama orang tua, Sri Meilina dan Dedy Mandarsyah (X)
Penganiayaan terhadap dokter koas di Palembang - Lady Aurellia Pramesti bersama orang tua, Sri Meilina dan Dedy Mandarsyah (X)

Anak Dedy Mardansyah itu kabarnya keberatan dengan jadwal jaga yang dibuat oleh sang dokter koas karena hendak menonton konser musik.

Mendengar hal itu, Sri Meiliani kopi darat dengan sang dokter koas dalam rangka menegosiasikan jadwal jaga Lady Aurellia Pramesti. Tidak sendirian, dia didampingi sopir pribadinya.

Kendati demikian, diskusi tampaknya tak menemukan titik terang. Sopir pribadi Sri Meiliani tak dapat menahan emosi sehingga memukul sang dokter koas.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI