
Seperti diketahui Sunhaji merupakan pedagang es teh kaki lima yang dihina oleg Gus Miftah dengan kata kasara goblok.
Namun setelah videonya viral, derajatnya seperti diangkat. Pasalnya banyak orang-orang yang mendatanginya ingin memberikan bantuan secara langsung. Bahkan beberapa diantaranya ada yang mengajaknya untuk melaksanakan ibadah umrah.