Video Baim Wong Jenggut Rambut Asri Welas Viral Lagi, Adabnya Jadi Perbincangan

Senin, 25 November 2024 | 15:31 WIB
Video Baim Wong Jenggut Rambut Asri Welas Viral Lagi, Adabnya Jadi Perbincangan
Kolase foto Asri Welas dan Baim Wong (Instagram/@baimwong/@asri_welas)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen mengecam Baim Wong karena dianggap berlebihan menjambak Asri Welas demi kepentingan film. 

Baim Wong jambak rambut Asri Welas. (tiktok/pipitw76)
Baim Wong jambak rambut Asri Welas. (tiktok/pipitw76)

"Gak beradab banget Ya Allah," tulis seorang netizen. "Tawanya menyembunyikan rasa sakit dan kesedihan," ucap netizen lain.

Sementara itu, sebagian netizen lainnya pasang badan membela Baim Wong dari komentar tidak sedap menjambak Asri Welas.

"Yang dijambaknya aja ketawa, kenapa netizen yang pada nyinyir," kata netizen lain. "Biasa aja, jangan digoreng-goreng lah," ujar netizen yang lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI