Moana Diduga Kasar ke Azura, Ria Ricis Minta Maaf

Yazir FaroukIsmail Suara.Com
Rabu, 20 November 2024 | 22:00 WIB
Moana Diduga Kasar ke Azura, Ria Ricis Minta Maaf
Moana dan Ria Ricis. (Instagram/riaricis1795)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Ria Ricis dan Moana. (Instagram)
Ria Ricis dan Moana. (Instagram)

Mantan istri Teuku Ryan itu pun mengaku menjadikan pelajaran dari kejadian tersebut. Namun dia memastikan putrinya tidak sekasar apa yang ada dipikiran warganet.

"Ini akan jadi pelajaran saya ke depannya. Tapi saya tahu anak saya tidak sekasar yang dikhawatirkan ibu-ibu di sini," ujar Ria Ricis.

Anak ke-2 Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah berulang tahun pada 11 November lalu. Namun pestanya baru digelar pada Minggu (17/11/2024).

Acara ulang tahun Azura digelar dengan tema kehidupan bawah laut yang dipenuhi warna-warna ceria. Bahkan di halaman rumah mereka, dipenuhi dengan wahana permainan anak-anak serta kuda kecil yang bisa dinaiki anak-anak.

Perayaan ini semakin meriah dengan kehadiran berbagai artis dari Tanah Air. Di antara tamu yang terlihat hadir adalah Nagita Slavina bersama Rayyanza, pasangan Mahalini dan Rizky Febian, hingga Syifa Hadju dan El Rumi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI