Ogah Masuk Grup WA Penghuni Kompleks, Arafah Rianti Tak Tahu Ada Masalah Parkir

Yazir FaroukIsmail Suara.Com
Minggu, 10 November 2024 | 12:00 WIB
Ogah Masuk Grup WA Penghuni Kompleks, Arafah Rianti Tak Tahu Ada Masalah Parkir
Arafah Rianti. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Belakangan terungkap, teguran tersebut karena Arafah memarkir mobil sembarangan di depan rumah. Tetangga merasa terganggu. 

Tapi kini, persoalan tersebut sudah diselesaikan secara baik-baik. Arafah mengambil pelajaran dari maalah ini. 

Satu mobil yang tak bisa diparkir di dalam carport sekarang dibawa ke rumah satunya di Depok. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI