Tidak hanya warganet, sejumlah rekan artis juga turut menanggapi konten mereka. Hanya saja mereka fokus pada tingkah lucu mantan pacar Happy Asmara itu.
"Niat ingsun rukyah santri gila @denny_caknan Alfatihah," komentar pendakwah Gus Miftah, seolah-olah ingin merukyah pelantun lagu "Wirang" itu.
"Obatmu itu masih ketinggalan di rumahku," canda penyanyi Soimah.