Farhat Abbas Jawab Tudingan Kantongi Dana UMKM Rp55 Miliar: Nggak Nyambung

Kamis, 07 November 2024 | 20:00 WIB
Farhat Abbas Jawab Tudingan Kantongi Dana UMKM Rp55 Miliar: Nggak Nyambung
Potret Farhat Abbas (instagram/farhatabbasofficial)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, eks member MeMiles bernama Andi mendatangi kediaman Farhat Abbas di kawasan Kemang, Jakarta pada Selasa (5/11/2024).

Farhat Abbas mendatangi Polres Metro Jaya untuk melaporkan Denny Sumargo, Kamis (7/11/2024). [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]
Farhat Abbas mendatangi Polres Metro Jaya untuk melaporkan Denny Sumargo, Kamis (7/11/2024). [Adiyoga Priyambodo/Suara.com]

Bersama eks member lain, Andi bermaksud meminta uang titipan member MeMiles senilai Rp55 miliar yang disebutnya berada di tangan Elza Syarief dan Farhat Abbas.

“Dana yang ada sama istri direktur itu diminta ibu Elza dan Farhat Abbas dengan dalih melindungi klien. Dana seperti ini harus dititip dulu, daripada disita katanya,” papar Andi.

“Perusahaan kan belum tentu menang. Jadi kalau nggak menang, tetep dibalikin dana ini, dan itu ada tanda tangan dan bukti-bukti dananya,” sambung dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI