Digaji Rp54 Juta Jadi Anggota Dewan, Denny Cagur Akui Bayarannya Lebih Tinggi saat Jadi Artis

Rabu, 06 November 2024 | 08:40 WIB
Digaji Rp54 Juta Jadi Anggota Dewan, Denny Cagur Akui Bayarannya Lebih Tinggi saat Jadi Artis
Anggota DPR terpilih masa bakti 2024-2029 dari PDI Perjuangan Denny Wahyudi atau Denny Cagur saat tiba di Gedung Nusantara untuk mengikuti pelantikan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (1/10/2024). [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun Denny Cagur mengaku menerima hal tersebut karena tujuannya sebagai anggota dewan untuk mengabdi.

"Bekerja di sana pertimbangannya bukan ke situ. Ini pengabdian untuk bangsa dan negara," tutur Denny Cagur.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI