Lolly Kecewa Berat ke Keluarga Vadel Badjideh, Padahal Dulu Dibelain Mati-matian

Sumarni Suara.Com
Kamis, 31 Oktober 2024 | 10:30 WIB
Lolly Kecewa Berat ke Keluarga Vadel Badjideh, Padahal Dulu Dibelain Mati-matian
Lolly dan Vadel Badjideh. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Saya kirimkan doa dan sekarang sudah membaik. Alhamdullilah makanya juga mungkin itu karena doa saya kemarin ke Makkah itu akhirnya semua terbuka. Mungkin sebentar lagi Laura menjadi anak yang ceria lagi,” tandas Nikita.

Seperti diketahui, beberapa waktu lalu, ayah Vadel Badjideh, Umar Badjideh, buka suara terkait hubungan anaknya dengan Lolly. Disampaikan oleh Umar, ketika datang ke keluarganya, Lolly membawa banyak masalah.

“Lolly itu datang cuma bawa perkara, bawa masalah. Kita benahi satu-satu, dari pihak ibunya tidak pernah tahu,” kata Umar Badjideh.

“Datang melarat dia, asal tahu aja, jadi jangan besar-besarin,”ujarnya.

Namun Umar mengakui, keluarganya mencoba menolong dan membenahi permasalahan kekasih anaknya itu.

“Kita benahin satu-satu, fix trouble itu, kita giniin. Tapi pihak sana ibunya tidak pernah tahu,”jelasnya.

Kontributor : Anistya Yustika

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI