"Kalau selama ini kementerian yang berhubungan dengan ekonomi kreatif tidak berhasil, tidak bisa mencakup dan mendekati orang-orang di lingkup itu," ujarnya.
Sementara itu, Raffi Ahmad yang dipilih sebagai Utusan Khusus Presiden ini memang seorang pekerjaa seni yang kemampuannya juga tak perlu diragukan lagi.
"Tapi kalau Raffi, gue yakin dia bisa karena dia punya kemampuan itu dan ada di situ," jelasnya.