10 Rekomendasi Film di Jakarta Film Week 2024 dan Cara Mendapatkan Tiket Gratis

Yazir Farouk Suara.Com
Senin, 21 Oktober 2024 | 15:35 WIB
10 Rekomendasi Film di Jakarta Film Week 2024 dan Cara Mendapatkan Tiket Gratis
Petikan trailer film Sampai Jumpa, Selamat Tinggal.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
  • Tiket bisa dipesan secara online melalui aplikasi TIX.ID. Tiket yang telah dipesan harus ditukarkan di meja registrasi sebelum acara dimulai.
  • Tiket akan hangus jika tidak ditukarkan 15 menit sebelum program dimulai, dan diberikan kepada penonton yang hadir on the spot.
  • Bagi yang ingin mendapatkan tiket di tempat (on the spot), bisa datang langsung ke lokasi dan mengisi data diri di meja registrasi yang dibuka 60 menit sebelum acara.
  • Untuk film dengan klasifikasi usia 17+ atau 21+, penonton wajib menunjukkan KTP di meja registrasi.

Jakarta Film Week 2024 akan berlangsung di beberapa lokasi utama, seperti CGV Grand Indonesia, Taman Ismail Marzuki, dan Mercure Jakarta Cikini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI