Kimberly Ryder Pernah Dihukum Edward Akbar sampai Diminta Buat Surat Perjanjian

Sabtu, 19 Oktober 2024 | 09:00 WIB
Kimberly Ryder Pernah Dihukum Edward Akbar sampai Diminta Buat Surat Perjanjian
Kimberly Ryder saat ditemui di Pengadilan Agama Jakarta Pusat, Rabu (25/9/2024) [Suara.com/Tiara Rosana]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kekinian, masalah makin panas usai Edward Akbar membuat aduan ke KPAI soal dugaan kekerasan pada anak yang dilakukan Kimberly Ryder.

Sebagai balasan, Kimberly Ryder juga melaporkan Edward Akbar ke Komnas Perempuan atas dugaan tindak KDRT yang dia dapat selama menikah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI