Konser Spektakuler TXT di Indonesia, Banyak Kembang Api Hingga Gitar yang Dilempar

Rabu, 09 Oktober 2024 | 16:24 WIB
Konser Spektakuler TXT di Indonesia, Banyak Kembang Api Hingga Gitar yang Dilempar
Konser TXT bertajuk 'ACT : PROMISE' yang digelar di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang Selatan pada Rabu (2/10/2024) malam. [Istimewa]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebenarnya ini bukan pertama kalinya HUENINGKAI melempar gitar di konser TXT. Namun melihatnya secara langsung merupakan pengalaman yang berbeda dibandingkan menontonnya melalui platform digital lainnya.

Penampilan memukau TXT di konser kali ini tentu patut diapresiasi. Para MOA yang menyaksikan secara langsung pun memberikan sorak sorai yang menggelegar atas aksi panggung BEOMGYU cs.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI