Sambil bernyanyi lagu Last Child, kakak Nikita Mirzani memberikan pesan kepada Lolly.
"Dunia ini akan menginjakmu dengan amat sangat keras nak. Jadi kalau bila bentakan kecil ku patahkan hatimu, lebih keras dunia menghakimimu," kata Edwin.
"Jadi kalau dibilang menelantarkan itu bukan menelantarkan. Itu adalah bentuk orang tua memenuhi keinginan anak," ujarnya mengakhiri.