Koar-Koar Dekat dengan Olla Ramlan Hingga Ngaku Sayang, Baim Wong Dinilai Tak Punya Harga Diri

Sumarni Suara.Com
Kamis, 03 Oktober 2024 | 12:33 WIB
Koar-Koar Dekat dengan Olla Ramlan Hingga Ngaku Sayang, Baim Wong Dinilai Tak Punya Harga Diri
Baim Wong dan Olla Ramlan (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Bacotnya kemana-mana. Wkwkwk ilfeel,” julid warganet.

“Laki-laki kayak gini gak punya dignity alias harga diri,” kritik warganet pedas.

“Ingat ya, gak wajar laki-laki yang sudah nikah bercerita tentang dirinya kepada lawan jenisnya,” komentar warganet.

“Cerita mah sama bini sendiri. Malah sama orang lain. Udah nikah, udah tua, kelakuan kayak bocah SMA,”hujat warganet.

“Wow, laki-laki punya istri kok curhat malah ke wanita lain. Walaupun itu katanya sahabat. Tapi tidak pantas. Gimana perasaan istrinya?”tulis warganet lain.

Sementara itu, dalam kesempatan lain, Baim Wong mengungkapkan keadaan terkini rumah tangganya.

Baim memberikan statement yang cukup memicu spekulasi publik. Adapun dalam sebuah konten YouTube terbaru dengan Melaney Ricardo, Baim Wong memberikan tanggapan yang ambigu saat membahas kemungkinan perceraian dengan Paula Verhoeven.

“Tapi benar lu mau cerai? Lu boleh jawab boleh enggak,” tanya Melaney.

“Ya itu doain yang terbaik aja,” jawab Baim Wong sembari tersenyum.

Baca Juga: Paula Verhoeven Ngaku Kurang Sreg Kehidupan Rumah Tangganya Jadi Konsumsi Publik

Kontributor : Anistya Yustika

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI