Menteri PUPR Ikut Antar Marissa Haque ke Peristirahatan Terakhir: Saya Sering Main Bareng Ikang

Rabu, 02 Oktober 2024 | 21:30 WIB
Menteri PUPR Ikut Antar Marissa Haque ke Peristirahatan Terakhir: Saya Sering Main Bareng Ikang
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono di pemakaman Marissa Haque di TPU Tanah Kusir, Jakarta, Rabu (2/10/2024). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Oleh keluarga, kematian Marissa Haque kemudian diasumsikan karena henti jantung.

"Henti jantung sama serangan jantung beda ya. Kami tidak punya riwayat sakit jantung," papar Shahnaz Haque selaku perwakilan keluarga Marissa Haque.

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono di pemakaman Marissa Haque di TPU Tanah Kusir, Jakarta, Rabu (2/10/2024). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono di pemakaman Marissa Haque di TPU Tanah Kusir, Jakarta, Rabu (2/10/2024). [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]

Namun dari cerita salah satu putri Marissa Haque, Chiki Fawzi, sang ibu memang seperti sudah mendapat firasat bakal segera menghadap ke Sang Pencipta. Marissa sudah berpesan ke anak-anak untuk dimakamkan di TPU Tanah Kusir sejak dua pekan lalu.

"Katanya, biar anak-anak sering kunjungin. Kalau di Karet, jauh. Tapi, saya abaikan. Saya takut nggak siap," beber Chiki Fawzi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI