Dede Sunandar Manfaatkan Nama Besar di Dunia Entertainment Selama Kerja di Pabrik

Kamis, 26 September 2024 | 20:00 WIB
Dede Sunandar Manfaatkan Nama Besar di Dunia Entertainment Selama Kerja di Pabrik
Dede Sunandar ditemui di kawasan Pondok Gede Bekasi, Kamis (26/9/2024). [Tiara Rosana/Suara.com]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai informasi, Dede Sunandar sebelumnya kalah menduduki kursi DPRD Kota Bekasi pada Pemilu 2024 lalu. Saat itu Dede hanya memperoleh 20 suara.

Dede juga mengaku demi modal nyaleg, dia sampai menjual dua unit mobilnya. Sang pelawak lalu disebut-sebut bangkrut karena kekalahannya di ajang pencalonan politik tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI