Perceraian Ruben Onsu dan Sarwendah Diputus Secara Verstek, Apa Maksudnya?

Selasa, 24 September 2024 | 19:45 WIB
Perceraian Ruben Onsu dan Sarwendah Diputus Secara Verstek, Apa Maksudnya?
Sarwendah dan Ruben Onsu (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam kasus perceraian orang tua Betrand Peto, artinya Sarwendah sama sekali tidak menghadiri sidang putusan walau seharusnya sudah dipanggil 2 kali oleh PN Jaksel.

Mantan anggota girlband Cherrybelle itu juga tidak mengajukan sanggahan atau ekspsi terhadap gugatan cerai Ruben Onsu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI