Nikita Mirzani: Saya Jamin Vadel dan Keluarganya Masuk Penjara!

Jum'at, 20 September 2024 | 08:41 WIB
Nikita Mirzani: Saya Jamin Vadel dan Keluarganya Masuk Penjara!
Nikita Mirzani (Instagram/nikitamirzanimawardi_172)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Terakhir saya dapat kabar, udah kabur katanya bawa tiga koper dari rumahnya," kata Nikita Mirzani.

Sebagai informasi, Nikita Mirzani melaporkan Vadel Badjideh atas beberapa dugaan kasus. Hal tersebut diungkap Humas Polda Metro Jaya, Ade Ary Syam dalam keterangan tertulis.

"Perkara persetubuhan anak di bawah umur dan atau aborsi tidak sesuai ketentuan," kata Ade Ary pada Selasa (13/9/2024).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI