Mahalini Dihujat Nyanyikan Ulang Lagu Acha Septriasa, Psikolog Lita Gading Pasang Badan

Minggu, 15 September 2024 | 21:30 WIB
Mahalini Dihujat Nyanyikan Ulang Lagu Acha Septriasa, Psikolog Lita Gading Pasang Badan
Acha Septriasa dan Mahalini. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Enak dua-duanya, tergantung selera aja. Aca dengan cara dia sendiri, Mahalini juga sama," tulis seorang netizen. 

Psikolog Lita Gading. (YouTube/Dr. Lita Gading)
Psikolog Lita Gading. (YouTube/Dr. Lita Gading)

"Setiap penyanyi ada ciri khas masing-masing," ucap netizen lain. "Acha kayak lebih menjiwai aja sih dan karena Acha emang yang pertama kali nyanyiin aja," ujar netizen yang lainnya.

Untuk informasi tambahan, Mahalini sebelumnya diduga telah angkat bicara soal suaranya dalam lagu 'Sampai Menutup Mata' yang viral dibanding-bandingkan dengan Acha Septriasa.

"Teman-teman, aku memang gak sebagus Kak Acha. Tapi, semoga apa yang aku nyanyikan bisa tersampaikan ke kalian, semoga teman-teman suka," tulis Mahalini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI