Sebagai orangtua, Sonny dan istrinya, Fairuz A. Rafiq, berkomitmen untuk selalu hadir dalam hidup anak-anak mereka, bukan hanya di momen bahagia.
"Mereka enggak butuh materi, mereka butuh waktu. Jadi sebisa mungkin aku harus ada di setiap waktu mereka tumbuh," ujar Sonny.