Nyanyi Bareng saat Arisan, Suara Mulan Jameela Disebut Kebanting Kris Dayanti

Rabu, 11 September 2024 | 19:30 WIB
Nyanyi Bareng saat Arisan, Suara Mulan Jameela Disebut Kebanting Kris Dayanti
kolase foto Mulan Jameela dan Kris Dayanti (Instagram/@mulanjameela1/@krisdayantilemos)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Pelakor duet sama pelakor di masanya, kurang Mayangsari aja," tulis seorang netizen.

"Pelakor dua-duanya, tapi seperti gak punya rasa bersalah ya?" ucap netizen lain. 

Mulan Jameela dan Kris Dayanti (kolase)
Mulan Jameela dan Kris Dayanti (kolase)

Sementara itu, sebagian netizen lainnya membanding-bandingkan suara Kris Dayanti dan Mulan Jameela ketika bernyanyi bersama.

"Suara Mulan langsung kebanting ketika KD nyanyi," kata netizen lain.

"Pecah suara itu antara KD sama Mulan," ujar netizen yang lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI