"Masya Allah salut banget sama keluarga satu ini, sekali lagi happy birthday Keanu," kata netizen.
"Hbd anak sholeh. Semoga keberkahan selalu datang padamu. Aamiin,: doa warganet.
Lewat Instagram pribadinya, Keanu juga tak lupa mengungkapkan perasaannya di momen pertambahan usianya. Ini adalah momen yang berarti baginya.
"Saya tidak bisa mengungkapkan betapa berartinya bagi saya bahwa kalian semua hadir untuk merayakan ulang tahun saya di Pesantren sederhana ini. Itu adalah momen yang indah dan menyentuh hati yang akan saya ingat selamanya," kata Keanu Massaid dalam bahasa Inggris.
Kontributor : Yoeni Syafitri Sekar