Anak Ria Ricis Dibully, Dibandingkan dengan Anak Atta Halilintar karena Belum Pintar Lakukan Ini

Ferry Noviandi Suara.Com
Sabtu, 07 September 2024 | 19:00 WIB
Anak Ria Ricis Dibully, Dibandingkan dengan Anak Atta Halilintar karena Belum Pintar Lakukan Ini
Ria Ricis. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Ada juga yang menjelaskan dengan detail tentang perbedaan perkembangan anak dan tidak boleh disamakan.

Ria Ricis [Instagram]
Ria Ricis [Instagram]

"Buk ibuk setiap anak pertumbuhan dan perkembangannya itu berbeda-beda. Ada di kampungku umur empat tahun baru bisa bilang mama, papa selebihnya hanya pakai bahas isyarat, bisa bicaranya nanti sudah umur enam tahun itu pun terbata-bata," ujar seorang warganet memberi penjelasan.

Sebelumnya, Ria Ricis pernah mengungkapkan jika Moana mengalami speech delay yang membuatnya sangat sedih. Apalagi dirinya tak bisa memberikan keluarga yang utuh untuk Moana dengan keputusannya menceraikan Teuku Ryan.

Namun tak mau berlarut-larut dalam kesedihan, Ricis melakukan terapi serta mengembangkan bakat Moana yang lainnya.

Terlihat, Ricis sangat aktif mengajak anaknya untuk berolahraga fisik sehingga sangat lincah daripada anak seusianya.

Meski belum lancar bicara, beberapa hal kebisaan bocah 2 tahun ini disanjung netizen seperti sudah bisa makan sendiri dengan rapi.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI