Lirik Lagu Espresso Milik Sabrina Carpenter, Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia!

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Sabtu, 07 September 2024 | 12:16 WIB
Lirik Lagu Espresso Milik Sabrina Carpenter, Lengkap dengan Terjemahan Bahasa Indonesia!
Sabrina Carpenter (Instagram/@sabrinacarpenter)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Say you can't sleep, baby, I know
Katamu gak bisa tidur, sayang, aku tahu

That's that me espresso
Itu efek "espresso aku"

I can't relate to desperation
Aku gak bisa relate sama rasa putus asa

My 'give-a-fucks' are on vacation
Rasa peduliku lagi liburan

And I got this one boy, and he won't stop calling
Dan ada cowok ini, gak berhenti nelponin aku

When they act this way, I know I got 'em
Kalau mereka gitu, aku tahu aku udah bikin mereka jatuh cinta

Too bad your ex don't do it for ya
Kasihan mantanmu gak bisa ngasih yang kamu mau

Walked in and dream-came-trued it for ya
Aku datang dan wujudkan mimpimu

Soft skin and I perfumed it for ya (yes)
Kulit lembut ini, aku parfumkan buat kamu (iya)

Baca Juga: Lirik Lagu Ciinan Bana Lengkap dengan Artinya, Viral di TikTok!

I know I Mountain Dew it for ya (yes)
Aku tahu, aku bikin kamu segar kayak Mountain Dew (iya)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI