Kronologi Hamdan ATT 2 Kali Kena Stroke, Tubuhnya Sempat Tak Bergerak

Jum'at, 06 September 2024 | 17:45 WIB
Kronologi Hamdan ATT 2 Kali Kena Stroke, Tubuhnya Sempat Tak Bergerak
Hamdan ATT dan istrinya, Hasibah di Duren Kalibata, Jakarta Selatan, Kamis (5/9/2024) [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Termasuk soal mengingat orang-orang, Hamdan ATT juga menunjukkan kemajuan. Terbukti dengan ia mengenali sang istri.

"Dulu nggak tau kalau ada yang lewat siapa. Sekarang tanya, ini siapa? (Kata Hamdan ATT) 'Hasibah'. Saya tanya lagi, Hasibah siapa? 'istri'," terang Hasibah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI