![Dany Beler ditemui di Markas Comika, Jakarta, Kamis (22/8/2024) [Suara.com/Hyoga Dewa]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/09/01/67085-dany-beler.jpg)
Setelah mengantongi titel sebagai jebolan SUCI season 7, karier Dany Beler mulai melonjak. Ayah satu anak tersebut mulai diundang berbagai acara untuk open mic.
Karier Dany Beler makin melesat hingga dia menikahi kekasihnya, Tia Widya. Kini Dany sudah memiliki anak dan gaya stand up-nya mulai bergeser menjadi persoalan rumah tangga.