Gegara Ucapan Mulan Jameela, Alyssa Daguise dan Al Ghazali Dicurigai Menikah Tahun Ini

Selasa, 27 Agustus 2024 | 20:34 WIB
Gegara Ucapan Mulan Jameela, Alyssa Daguise dan Al Ghazali Dicurigai Menikah Tahun Ini
Potret Al Ghazali dan Alyssa Daguise Pemotretan Adat Jawa (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Kan benar, tahun depan atau tahun ini nikah terus hamil ngelahirin deh," sambung @halima***.

Sebelumnya, Maia Estianty pernah mengatakan bahwa anak sulungnya akan menikah lebih dulu dibanding kedua adiknnya, El Rumi dan Dul Jaelani.

"Tapi kayaknya memang yang paling siap mereka sih (Alyssa dan Al Ghazali)," ucap Maia Estianty, dikutip dari kanal YouTube MAIA AL EL DUL TV.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI