Suara.com - Artis Amanda Rawles membagikan momen bahagianya saat dilamar kekasihnya, Adriel Susanteo. Bintang film Dear Nathan itu membagikan foto bahagianya tersebut di Instagram pribadinya.
Dalam foto nampak bagaimana Amanda Rawles begitu bahagia dengan momen tersebut.Beberapa foto yang dibagikan mereka terlihat begitu romantis.
Lantas seperti apa keromantisan lamara Amanda Rawles dan Adriel Susanteo? Berikut ulasannya.
1. Dilamar di Tempat yang Romantis

Amanda Rawles dilamar kekasihnya, Adriel Susanteo di lokasi yang romantis. Dia dilamar di tepi Danau Como di Italia pada tanggal 18 Agustus.
2. Momen Lamaran di Unggah di Instagram

Amanda Rawles membagikan momen bahagia ini melalui unggahan di Instagram pribadinya. Dia membagikan foto detik-detik saat Adriel melamarnya dengan cara yang romantis.
3. Bahagia Dilamar

Amanda Rawles tampak terkejut dan bahagia saat dilamar Adriel Susanteo. Hal ini terlihat jelas dalam foto-foto yang diunggahnya. Bahkan dia terlihat menutup mulutnya seperti tidak percaya kekasihnya mengajaknya untuk segera menikah.
Baca Juga: Amanda Rawles Pamer Momen Dilamar Pacar di Italia, Selamat!
4. Sudah Pacaran Sejak 7 Tahun