Kini Saling Unfollow Akun IG, Salim Nauderer Diduga Selingkuhi Rachel Vennya di Klub

SumarniYuliani Suara.Com
Senin, 19 Agustus 2024 | 11:38 WIB
Kini Saling Unfollow Akun IG, Salim Nauderer Diduga Selingkuhi Rachel Vennya di Klub
Potret Liburan Rachel Vennya dan Salim Nauderer (Instagram/@rachelvennya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Melalui unggahannya kala itu, Vey Ruby Jane menyindir Salim Nauderer mengenai kabur dari karantina COVID-19 bareng Rachel Vennya.

"Takut diajak kabur karantina,” beber Vey Ruby Jane di Instastorynya pada Oktober 2021 silam.

Sebagai informasi, Rachel Vennya dan Salim Nauderer telah berpacaran sejak lama dan dikenal sebagai pasangan bucin. Bahkan saat Dali Wassink meninggal, Rachel juga ikut membayangkan bagaimana jika Salim sudah tiada. Rachel mengaku sangat bergantung kepada Salim.

Dugaan Rachel Vennya dan Salim Nauderer putus bermula ketika Salim tidak terlihat hadir dalam perayaan ulang tahun ibunda Rachel, Vien Tasman. Padahal, selama ini, Salim selalu terlihat mendampingi Rachel Vennya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI