Inge Anugrah Bekerja Selama Nikah dengan Ari Wibowo, Uangnya Dipakai Cuma untuk Senang-Senang

Senin, 12 Agustus 2024 | 11:47 WIB
Inge Anugrah Bekerja Selama Nikah dengan Ari Wibowo, Uangnya Dipakai Cuma untuk Senang-Senang
Inge Anugrah ditemui di Kuningan, Jakarta Selatan pada Sabtu (10/8/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Inge Anugrah ditemui di Kuningan, Jakarta Selatan pada Sabtu (10/8/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]
Inge Anugrah ditemui di Kuningan, Jakarta Selatan pada Sabtu (10/8/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]

Uang tersebut memang murni untuk kebutuhan pribadi Inge Anugrah. Sebab ia memang mengakui, penghasilannya tidak untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga.

"Nggak dipakai untuk membantu pengeluaran rumah tangga. Tapi ya, buat aku jajan-jajan lah," katanya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI