Beda Pujian Maia Estianty ke Syifa Hadju dan Marsha Aruan, Ada yang Sudah Dianggap Anak

Rabu, 07 Agustus 2024 | 15:06 WIB
Beda Pujian Maia Estianty ke Syifa Hadju dan Marsha Aruan, Ada yang Sudah Dianggap Anak
Syifa Hadju dan Marsha Aruan (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Marsha lucu, menggemaskan, imut, perempuan banget. Anak-anaknya haus perhatian banget. Kayak anak perempuan yang benar-benar perempuan," kata Maia pada 2019 lalu.

"Jadi, ya, aku nggak perlu capek-capek punya anak perempuan kan? Ada calon mantu, kan. Tapi, siapa pun yang akan jadi pasangan anakku insya Allah bisa dekat denganku," tambah Maia Estianty.

Perbedaan kesan Maia terhadap Syifa dan Marsha ini tentu disebabkan lamanya waktu mereka mengenal. 

Dengan Syifa, Maia belum banyak memberikan kesan, apalagi pujian karena baru pertama kali bertemu. Sementara dengan Marsha, Maia sudah cukup mengenal lantaran lamanya waktu El merajut kasih. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI