Achmad Albar Nyaris Jatuh dari Konser, Adab Anggun Sigap Beri Bantuan Tuai Pujian

Selasa, 30 Juli 2024 | 21:45 WIB
Achmad Albar Nyaris Jatuh dari Konser, Adab Anggun Sigap Beri Bantuan Tuai Pujian
Anggun C Sasmi. (Dok: Istimewa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Perihal itu, sejumlah warganet turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian warganet mengutarakan ekspresi simpati kepada Achmad Albar.

Anggun bantu Achmad Albar turun tangga konser musik pasca hampir terjatuh (TikTok/@cilikayune)
Anggun bantu Achmad Albar turun tangga konser musik pasca hampir terjatuh (TikTok/@cilikayune)

"Kasihan banget lihatnya. Jangan pakai tangga tinggi-tinggi, apalagi udah sepuh. Jadi keseimbangannya sudah berkuran banyak," komentar seorang warganet.

"Cahaya lampu yang tiba-tiba menyinari tangga itu bikin Om Albar jadi panik sampai mau jatuh," kata netizen lain. 

Sementara itu, sebagian warganet lainnya memuji sikap Anggun yang sigap membantu Achmad Albar menuruni tangga.

"Anggun hebat, langsung menghampiri Om Achmad Albar. Salut sama attitude Anggun," kata seorang warganet memuji.

"Tapi saya salut, Anggun gercep baca situasi dan dia yang menghampiri," imbuh warganet yang lain.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI