Umi Pipik Ungkap Kondisi Putrinya yang Sempat Kena Mental Gara-Gara Kematian Uje Dibilang Hal Bodoh

Kamis, 25 Juli 2024 | 18:00 WIB
Umi Pipik Ungkap Kondisi Putrinya yang Sempat Kena Mental Gara-Gara Kematian Uje Dibilang Hal Bodoh
Umi Pipik (Instagram/_ummi_pipik_)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Potret Abidzar Al Ghifari [Instagram/@abidzar73]
Potret Abidzar Al Ghifari [Instagram/@abidzar73]

Ke depan, Umi Pipik tinggal memastikan bahwa si pemilik akun mendapat hukuman setimpal atas perbuatannya. Pemilik nama asli Pipik Dian Irawati terang-terangan mengaku kecewa ke pelaku karena tidak berani bertanggung jawab atau menghadapi konsekuensi atas perbuatannya.

"Ya di tweet-nya dia bilang begitu. Dia minta maaf dan tidak berani ketemu Abidzar dan keluarga saya. Dia takut imbasnya ke ibu sama adiknya. Sekarang kan, kenapa nggak dipikirkan dulu hal itu sebelum menulis? Imbasnya kan juga ke orang banyak," papar Umi Pipik.

"Sebenernya lebih ke, gentle aja lah. Semua kan ada konsekuensinya. Nanti biar urusannya sama pihak yang berwajib aja," imbuh sang pendakwah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI